Popular Posts

Prinsip Keseimbangan


Kejadian 2:2
Ketika Allah pada hari ketujuh telah menyelesaikan pekerjaan yang dibuat-Nya itu, berhentilah Ia pada hari ketujuh dari segala pekerjaan yang telah dibuat-Nya.

So on the seventh day, having finished his task, God ceased from this work he had been doing, (TLB)

And on the seventh day God ended his work which he had made; and he rested on the seventh day from all his work which he had made. (KJV)

Apakah Kita Semua Harus Berkata-kata Dengan Bahasa Roh?


"Aku suka, supaya kamu semua berkata-kata dengan bahasa roh, tetapi lebih daripada itu, supaya kamu bernubuat." 1 Korintus 14:5 Ucapan Paulus dalam 1 Korintus 14:5 dan pembahasan sekitarnya mengenai kehadiran dan fungsi karunia-karunia rohani dalam diri orang-orang beriman telah menimbulkan banyak pertanyaan: Apa kedudukan "bahasa roh" di dalam jemaat? Apakah orang-orang yang telah mendapatkan karunia rohani ini menjadi orang Kristen yang lebih saleh, lebih terbuka terhadap pekerjaan Roh Kudus, dibandingkan mereka yang belum mendapatkannya? Apakah Paulus bermaksud mengatakan bahwa semua orang Kristen harus mendapatkan karunia ini? Atau sebaliknya semua orang harus berpartisipasi dalam pekerjaan nubuat, dan memberikan tempat yang tidak penting untuk "berkata-kata dengan bahasa roh"?

Mengampuni - Melupakan

MENGAPA ”mengampuni” itu sulit? Bahkan sering lebih sulit ketimbang yang seharusnya? Salah satu sebab utamanya adalah, karena orang sering merancukan antara ”mengampuni” dan ”melupakan”. ”To forgive” dan ”to forget”.

Ada yang dengan tegas mengatakan, ”Pokoknya, saya tidak bisa dan tidak akan mengampuni orang itu! Titik”. Padahal bila kita usut lebih lanjut, yang sebenarnya ia maksudkan adalah, ”Saya tidak bisa dan tidak akan melupakan perbuatannya yang keji itu!”

Penyebab Perpecahan dalam Rumah Tangga

Jika kita suami istri mulai belajar berkomunikasi dgn baik, maka rumah tangga pasti akan mengalami perubahan dan pemulihan. Untuk itu kita perlu jujur pada diri sendiri bagian mana yg perlu kita ubah.

Prinsip komunikasi yg sehat :
1. Jadilah pendengar yg baik (Ams 18:13)
2. Berpikir sebelum berbicara (Ams 15:23,28, Yak 1:19)
3. Berbicara dengan kasih (Efe 4:15,25)
4. Jangan menghukum pasangan dgn puasa bicara
5. Jauhi berdebat (Ams 17:9)
6. Kendalikan amarah waktu berbicara (Ams 14:29)

Hubungan Yang Langgeng Tidak Terjadi Begitu Saja


Amsal 31:10 -
Isteri yang cakap siapakah akan mendapatkannya? Ia lebih berharga daripada permata.

Jim diam menatap televisi sementara hati Carol terasa sakit, sambil berpikir mengapa suaminya marah kepadanya. Mereka baru setahun menikah dan Carol mulai melihat hubungan mereka makin memburuk. Ia hanya berpikir jangan-jangan ia akan segera bergabung dengan jutaan pasangan lain yang pernikahannya berakhir dengan perceraian. Akhirnya ia memecah kesunyian dengan bertanya kepada Jim dimana salahnya, Jim tidak menjawab. Hatinya terasa sakit selama beberapa saat, tetapi ia mengulangi pertanyaannya. Jawaban Jim sangat menyakitkan hatinya sehingga ia mulai meragukan kemampuannya sebagai isteri.

Ketika Tuhan mengatakan tidak

Ya Tuhan ambillah kesombonganku dariku.
Tuhan berkata, "Tidak. Bukan Aku yang mengambil, tapi kau yang harus menyerahkan nya."

John Sung (1901--1944)

Pendeta ini berpenampilan unik. Ia kurus kecil. Rambutnya pendek dan selalu terurai di dahi. Mukanya pucat dan selalu menunduk. Ia selalu berpakaian kemeja putih sederhana model Tiongkok kuno. Ia tidak suka tersenyum sana-sini atau berbasa-basi. Sifatnya ketus dan menyendiri. Ia pemalu. Tapi kalau berkotbah, tiba-tiba ia menjelma menjadi nabi yang berapi-api. Orang datang berduyun-duyun sampai gedung gereja melimpah ruah. Itulah Dr. John Sung dari Tiongkok yang membuat ratusan ribu orang Indonesia pada tahun 1935-1939 menerima Injil Kristus.

NUBUATAN MELAWAN BANGSA-BANGSA DAN RELEVANSINYA BAGI KEHIDUPAN DI INDONESIA MASA KINI

Tulisan ini bertujuan untuk memberikan suatu pengantar singkat tentang Nubuatan Melawan Bangsa-bangsa dengan berfokuskan Yehezkiel 25- 32, serta mencoba untuk memberikan relevansinya bagi kehidupan di Indonesia masa kini, khususnya relasi antara penindasan terhadap orang Kristen dan krisis yang dialami oleh bangsa Indonesia.

Yesaya 55:8-9

Apa Itu Masalah


Masalah yang kamu hadapi akan membuatmu kalah atau juga membuatmu berhasil , tergantung bagaimana kamu meresponinya. Sayangnya banyak orang yang salah memandang bagaimana Tuhan memakai masalah-masalah untuk kebaikan dalam hidupnya. Mereka menanggapinya dengan cara yang bodoh dan marah terhadap masalah-masalahnya bahkan tidak mau memikirkan apa keuntungan yang mereka terima.

AKU MEMBUAT KESEMPATAN

Jangan pernah ragu-ragu. Jangan takut. Perhatikanlah getaran yang paling kecil dari rasa takut, dan hentikanlah segala pekerjaan, segalanya, tenanglah di hadapanKu sampai engkau bersuka cita dan kuat kembali.

MELAYANI RAJA ATAU BAPA

Allah kita adalah Allah yang hebat, Sebagai Raja diatas segala raja, Dia lebih suka disebut “Bapa”. Ini menunjukkan sebuah “intimacy”. Tidak ada kepercayaan lain yang menyebut Tuhannya “Bapa” ;

Oksigen yang Banyak di Dalam Tubuh Bisa Kurangi Berat Badan

Jakarta, Bernapas adalah salah satu komponen kunci dari pembakaran lemak. Semakin banyak oksigen di dalam tubuh maka semakin banyak lemak yang bisa dibakar. Bagaimana prosesnya?

Kacamata dan Kecerdasan, Adakah Hubungannya?

KOMPAS.com — Mengapa Superman harus memakai kacamata ketika tampil sebagai alter ego-nya, Clark Kent? Tidak cukupkah ia menyisir rambutnya menjadi klimis? Mengapa ia tidak memakai kumis palsu saja? Kenapa pula, dengan memakai kacamata itu, Clark Kent lalu belagak jadi pria yang pemalu, kikuk, kurang pergaulan atau kuper, dan lain sebagainya?

Tidur Lebih Berkualitas Berkat Olahraga

KOMPAS.com - Manfaat olahraga tak hanya membuat tubuh lebih bugar. Olahraga yang dilakukan dengan tepat juga membuat tidur lebih berkualitas karena metabolisme tubuh lebih baik dan kerja hormon lebih efisien.

Kerusakan Mata Akibat Tidak Pakai Kacamata Hitam

Jakarta, Tinggal di daerah tropis seperti Indonesia harusnya sudah menjadi kebiasaan untuk selalu pakai kacamata hitam saat matahari sedang terik. Kacamata hitam cukup ampuh melindungi mata dari radiasi sinar ultraviolet. Sinar tersebut bisa sangat merusak, bahkan jika mengenai mata dalam waktu yang singkat.

ARTI MENJADI HAMBA

“Sesungguhnya aku ini adalah hamba Tuhan; jadilah padaku menurut perkataanmu itu” (Luk. 1:38) adalah perkataan Maria yang mengungkapkan ketaatan Maria kepada rencana Tuhan. Rencana Tuhan kepada Maria adalah bahwa Maria akan mengandung dan melahirkan bayi Yesus (Luk 1:31). Rencana Tuhan itu menimbulkan masalah yang besar bagi Maria, karena Maria belumlah bersuami (Luk. 1:34).

Mengapa Engkau Meninggalkan Aku? Matius 27: 46

Banyak orang tertarik melihat bagaimana akhir hidup dari seseorang apakah ada kata-kata, pesan dan kesan bagi mereka yg ditinggalkan. Dalam perlawanannya melawan Kaisar, Cato Marcus Portius sebelum ia bunuh diri meninggalkan ucapan:“Segala kebaikan yg telah kuperbuat terhadap sesama manusia dalam hidup, bagiku merupakan penghiburan dalam kematian ini.”

CARA HIDUP JEMAAT (Kisah Rasul 4:32-37)

Kebangkitan Kristus membawa dampak yang besar terhadap para rasul, sehingga mereka disebut sebagai saksi kebangkitan Kristus (Kisah Rasul 1:22). Setelah bersama-sama dengan para murid-Nya selama 40 hari, Kristus terangkat ke sorga dan 10 hari kemudian, pada hari Pentakosta, turunlah Roh Kudus sesuai dengan janji Tuhan Yesus kepada murid-murid-Nya (Kisah Rasul 1:8).

KAMU YANG ROHANI (Gal 6:1-5)

Surat Galatia merupakan surat peringatan, mengapa diperingatkan, karena adanya bahaya yang sering kali tanpa disadari terjadi dalam hidup dan pelayanan kita. Bahaya itu adalah legalisme. Yaitu keterikatan kepada hukum dan peraturan, khususnya disini Orang Yahudi dengan Tauratnya, para Farisi dengan aturannya yang ketat, sehingga menggantikan kehidupan rohani di gereja-gereja kita dewasa ini.

DINILAI SECARA ROHANI (1 KOR 2:10-16)

Dalam surat 1 Kor Paulus sudah mengingatkan kita, ada satu berita yang sangat benar, penting dan urgen karena menyangkut keselamatan umat manusia, yaitu pemberitaan tentang salib Kristus(1 Kor 1:18), bagi orang Yahudi pemberitaan tentang salib itu batu sandungan, (ay23), bagi orang Yunani.bukan Yahudi adalah suatu kebodohan.

Seperti Daun Muda

Amsal 11:28 “Siapa mempercayakan diri kepada kekayaannya akan jatuh; tetapi orang benar akan tumbuh seperti daun muda.”


Today’s English Version “Those who depend on their wealth will fall like the leaves of autumn, but the righteous will prosper like the leaves of summer.”

NIV (New International Version) “Whoever trusts in his riches will fall, but the righteous will thrive (tumbuh dengan subur) like a green leaf.”

Malam Puji-pujian ke 33 Paduan Suara Gloria PPPK Petra

MPP ke 33 dilakasanakan dengan cukup meriah, dengan mengambil tempat di GKT Hosana Bumi Permai Surabaya, acara ini dihadiri oleh sekitar 450 an orang. Acara ini sedianya terselenggara setiap tahunnya dengan menampilkan persembahan
pujian terbaik dari MPP Petra Surabaya.

“Kuatkan dan teguhkanlah hatimu” (Yos. 1:1-9)

Sebelum Musa meninggal, ia memberi pesan kepada umat Israel yang akan
masuk ke tanah Kanaan,”Kuatkan dan teguhkanlah hatimu” (Ul.31:6). Kemudian Musa
juga berkata kepada Yosua di muka seluruh umat Israel dengan pesan yang intinya

BP Sinode Lantik Majelis Jemaat GKT

Sehubungan dengan berakhirnya masa pelayanan Majelis Jemaat yang lama, maka BP. Sinode telah melantik Majelis Jemaat yang baru, sebagai berikut:

Konferensi Pendidikan Aletheia 2010 - Membangun Manusia Indonesia

(Berikut adalah kutipan dari Harian Kompas - Edisi 10 Juni 2010, halaman Jawa Timur, J yang mempublikasikan tentang Konferensi) Pendidikan Aletheia 2010

Dalam rangka mengantisipasi tuntutan perubahan situasi kehidupan lokal, nasional dan global. Departemen Pendidikan Kristen Aletheia Sinode Gereja Kristus Tuhan (GKT) menyelenggarakan Konferensi Pendidikan Aletheia (KPA) 2010 pada hari Rabu dan Kamis, 9 dan 10 Juni 2010 di Sekolah Tinggi Theologia (STT) Aletheia Lawang.

Profil: Mike Mohede

Michael Prabawa Mohede atau Mike (lahir 7 November 1983; umur 26 tahun) adalah pemenang Indonesian Idol 2 . Mike mengikuti audisi di Jakarta. Dan perjalanannya terus berlanjut hingga babak Grand Final bersama Judika. Yang pertama menyadari bakat bernyanyinya adalah almarhum sang Ayah.
Lagu yang dibawakan di Indonesian Idol
Mike saat promo foto Indonesian Idol

Menang Dalam Kesulitan: Di dalam Dia (Filipi 3:14)

Manusia memiliki kemampuan secara nalurian untuk mem- pertahankan diri dalam menghadapi kesulitan hidup. Kemampuan tersebut mulai dari kemapuan bertahan sampai kepada kemampuan untuk menemukan jalan keluar. Paulus mengajarkan lewat teladan, tekad dan prinsip hidupnya bahwa kemenangan seorang anak Tuhan harus DALAM - dari, oleh, melalui, dengan cara dan untuk – KRISTUS Prinsip

Bumper's Got Talent

Menyambut bulan remaja 2010 yang bertepatan dengan bulan kemerdekaan kita, remaja GKT Hosana Bumi Permai mengadakan Bumper's Got Talent yang digunakan untuk mengasah ketrampilan serta kemampuan dari jemaat intern sendiri.

Penutupan FFG 2010

Acara penutupan Family Fun Gathering 2010 sangat meriah. Dengan mengambil tempat di Pakuwon Water Park Apartement , acara ini sangat meriah dengan di ikuti oleh kurang lebih 500 peserta dari angota jemaat GKT se-Surabaya, Sidoarjo dan Mojokerto.

Dalam Segala Hal

Efesus 4:15
tetapi dengan teguh berpegang kepada kebenaran di dalam kasih kita bertumbuh di dalam segala hal ke arah Dia, Kristus, yang adalah Kepala.

Instead, speaking the truth in love, we will in all things grow up into him who is the Head, that is, Christ. NIV

God wants us to grow up, to know the whole truth and tell it in love — like Christ in everything. We take our lead from Christ, who is the source of everything we do.
(from THE MESSAGE: The Bible in Contemporary Language © 2002 by Eugene H. Peterson. All rights reserved.)

Trust And Obey

Kejadian 22:1-19

Kehidupan Abraham adalah kehidupan yang penuh dengan kisah perjalanan hidup seorang manusia yang tak menentu arahnya. Abraham seolah-olah seperti ”manusia yang bodoh” yang hidup hanya dengan bermodalkan kepercayaan dan ketaatan kepada Allah.

Tuhan itu Baik

Mazmur 34:9
Kecaplah dan lihatlah, betapa baiknya TUHAN itu !
Berbahagialah orang yang berlindung pada-Nya !

Taste and see that the LORD is good;
blessed is the man who takes refuge in him. NIV

Maut Telah di Telan

I Korintus 15:50-58

Bagian teks ini berbicara tentang kebangkitan tubuh pada saat Kristus datang pada kali kedua.
Bagian teks ini memberi beberapa pengajaran iman tentang kebangkitan tubuh, antara lain:

GKT News